-->

Cara Redirect Otomatis Halaman Error 404 ke Halaman HomePage

Cara Redirect Otomatis Halaman Error 404 ke Halaman HomePage
Cara Redirect Otomatis Halaman Error 404 ke Halaman yang di Inginkan - Masalah seperti ini sering di sepelekan oleh blogger namun nyatanya mempunyai pengaruh besar terhadap seo dan serp di mesin pencarian.

pasal nya google tidak menyukai sebuah blog dengan halaman error 404 atau halaman yang sudah tidak di hapus dan di biarkan saja di rayapi oleh google

jika tidak mau repot kamu bisa menggunakan cara otomatis yaitu Redirect Otomatis Halaman Error 404 ke halaman yang anda inginkan bisa di home page dan halaman lain nya

Silahkan ikuti langkah langkah di bawah ini untuk Redirect Otomatis Halaman Error 404:

Redirect Otomatis Halaman Error 404 ke Halaman HomePage

1. Silahkan login ke blogger.com > Pilih Tema > Edit HTML.

2. Cari kode </body> lalu copy dan paste kode di bawah ini dan letakkan tepat di atas kode tersebut .
<b:if cond='data:view.isError'>
<script>
window.location.href = &quot;<data:blog.homepageUrl/>&quot;;
</script>
</b:if>

Redirect Otomatis Halaman Error 404 ke Halaman yang di inginkan

Anda juga bisa mencoba mengalihkan url halaman yang error  ke bagian sitemap dan lain anda hanya perlu mengganti kode yang di copy dengan kode di bawah ini penerapan nya sama seperti cara di atas.
<b:if cond='data:view.isError'>
<script>
window.location.href = &quot;https://topikblogku.blogspot.com/p/sitemap.html/&quot;;
</script>
</b:if>
Ganti tulisan yang di tandai dengan url yang di inginkan jika sudah langsung saja simpan template.

Demikian sedikit penjelasan tentang Cara Redirect Otomatis Halaman Error 404 ke Halaman HomePage terimakasih.

1 Komentar untuk "Cara Redirect Otomatis Halaman Error 404 ke Halaman HomePage"

  1. Mainkan Slot terbaik Di Angkasa Bola sekarang juga
    dan Dapatkan bonus Deposit 10% Setiap Harinya !!
    Gabung Gratis di ParlayAngkasa,Net
    WA : +6285284022075

    Dengan Minimal deposit 50rb
    JackPot Besar Sudah Menunggu untuk di WDkan

    #Angkasabola #Slot #GamePoker #CasinoOnline #SlotGacor #Gacor #InfoGacor #LuckySlot #SlotHoki

    BalasHapus

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel